-->

Simak, Cara Bayar Netflix di DANA Cukup di Rumah Saja!

Cara Bayar Netflix di DANA - Berikut ini admin akan jelaskan cara melakukan pembayaran Netflix melalui dompet digital DANA.


Cara Bayar Netflix di DANA


Netflix sebagai platform streaming movie paling populer di indonesia menawarkan banyak kemudahan bagi pelanggannya dalam hal pembayaran.Walaupun metode pembayaran transfer bank belum tersedia,namun pelanggan masih bisa menggunakan e-wallet atau dompet digital.Pembayaran bisa melalui dompet digital DANA yang terinstal di smartphone kalian.


Tidak hanya DANA,pelanggan juga bisa bayar Netflix melalui OVO dan juga Gopay.Jika ingin melihat pembahasan keduanya,Kalian bisa kepoin artikel admin yang lainnya.



Cara Bayar Netflix Pakai DANA


Salah satu e-wallet yang melayani pembayaran netflix adalah DANA.Kalian bisa lakukan lakukan top up DANA dahulu sebelum melakukan pembayaran.Berikut ini cara membayara langganan netflix melalui DANA:


  1. Buka website netflix.com
  2. Masuk ke akun dengan menekan tombol di pojok kanan atas
    Cara Bayar Netflix di DANA

  3. Masukan email atau no hp dan kata sandi.Lalu tekan tombol Masuk
    Cara Bayar Netflix di DANA

  4. Tap "Selesaikan Pendaftaran" untuk memulai berlangganan
    Cara Bayar Netflix di DANA

  5. akan masuk proses pemilihan jenis paket langganan.tekan berikutnya hingga muncul jenis paket yang tersedia.Pilih salah satu paket,sebagai contoh admin memilih paket Premium.lalu klik Berikutnya
    Cara Bayar Netflix di DANA

  6. Pilih/tekan metode pembayaran Dompet Digital >>> DANA
    Cara Bayar Netflix di DANA

  7. Masukan nomor telepon DANA kamu.Centang ketentuan penggunaan kemudian klik Mulai Keanggotaan

  8. Akan mucul halaman syarat dan ketentuan DANA.scroll ke bawah klik Lanjutkan

  9. kemudian masukan kode OTP yang dikirim ke nomor hp kamu.transaksi selesai

Setelah langganan Netflix berhasil dibayar,kalian dapat menikmati berbagai movie yang ada didalamnya.Kalian juga bisa melakukan mendownload film-film yang menarik agar dapat diakses tanpa harus menggunakan layanan internet.



LihatTutupKomentar